
Food additive (aditif makanan) adalah bahan yang ditambahkan dan dicampurkan sewaktu pengolahan makanan untuk meningkatkan mutu. Termasuk didalamnya adalah pewarna, penyedap rasa dan aroma, pemantap, antioksidan, pengawet, pengemulsi, antigumpal, pemusat dan pengental. Pada kegiatan ini food additive akan dicobakan pada pengolahan sari buah, dimana...